Bulughul Maram -Ibnu Hajar Al-Ashqolani- Kitab Thaharah No 71- 80

Posted by Unknown on Rabu, 10 April 2013


Nomor: 71

Dari Ubay Ibnu Imarah رضي الله عنه bahwa dia bertanya: Ya Rasulullah, bolehkah aku mengusap kedua sepatuku? Rasul menjawab: "ya, boleh." Ia bertanya: dua hari? Rasul menjawab: "ya, boleh." Ia bertanya lagi: tiga hari? Rasul menjawab: "ya, boleh sekehendakmu."