SUNAN AD DARIMI KITAB PUASA No:1669 Orang yang puasa melakukan "ghibah" sehingga merusak puasanya

Posted by Unknown on Kamis, 30 Mei 2013



أَخْبَرَنَاعَمْرُو بْنُ عَوْنٍ حَدَّثَنَاخَالِدُ بْنُ عَبْدِ اللَّهِعَنْ وَاصِلٍ مَوْلَى أَبِيعُيَيْنَةَ عَنْ بَشَّارِ بْنِأَبِي سَيْفٍ عَنْ الْوَلِيدِبْنِ عَبْدِ الرَّحْمَنِ عَنْعِيَاضِ بْنِ غُطَيْفٍ عَنْأَبِي عُبَيْدَةَ بْنِ الْجَرَّاحِ قَالَسَمِعْتُ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّىاللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يَقُولُ الصَّوْمُ جُنَّةٌمَا لَمْ يَخْرِقْهَا قَالَأَبُو مُحَمَّد يَعْنِي بِالْغِيبَةِ

Telah mengabarkan kepada kami 'Amru bin 'Aun telah menceritakan kepada kami Khalid bin Abdullah dari Washil mantan budak Abu 'Uyainah, dari Basysyar bin Abu Saif dari Al Walid bin 'Abdurrahman dari 'Iyadl bin Ghuthaif dari Abu 'Ubaidah bin Al Jarrah ia berkata, "Aku mendengar Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Puasa adalah tameng selama ia belum melubanginya." Abu Muhammad berkata, "Yaitu dengan menggunjing orang lain."